WARTAWAN KANTOR BERITA ONLINE KABAR65NEWS.COM DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK DILENGKAPI DENGAN KARTU PERS RESMI DAN NAMANYA TERDAFTAR DIBOX REDAKSI

Kabar65News

Menembus Peradaban

Hasil Pemilu Serentak 2019, PDI Perjuangan Memperoleh Suara Tertinggi

JAKARTA – Ketua KPU (Komisi Pemilihan Umum) RI Arief Budiman, menyatakan, bahwa berdasarkan hasil rekapitulasi secara nasional Pemilu 2019, KPU telah menetapkan keputusannya tentang hasil Pemilu Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota.

Penetapan itu disampaikan Arief Budiman di Kantor KPU, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, dini hari tadi, Selasa (21/5/2019), sesuai dengan Keputusan Nomor 135/PL/KPU/V/2019 tentang Penetapan Presiden dan Wakil Presiden, DPR RI, DPRD Tahun 2019.

Dari hasil penetapan yang disampaikan Ketua KPU Arief Budiman tersebut, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) memperoleh suara tertinggi sebesar 19,33%, menyusul Partai Gerindra 12,57% dan diposisi ketiga ditempati Partai Golkar dengan perolehan suara 12,31%.***(R/K65News).

Gambar : Logo Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).***(Ist).

Penulis  : Kurnia

Editor    : Fahrozi

_____________________

“MENGUTIP SEBAGIAN ATAU SELURUH ISI PORTAL INI HARUS MENDAPAT IZIN TERTULIS DARI REDAKSI, HAK CIPTA DILINDUNGI UNDANG-UNDANG”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *